Menghilangkan WaterMark Windows 8.1 Preview

Jumat, 11 Okt 2013

Caranya yaitu:

  1. Pertama silahkan download file di alamat: http://cdn.mytechblog.com/downloads/Remove+Watermark+Windows+8.1+Preview.zip
  2. Silahkan extrack di drive c: kemudian buka folder take Ownership kemudian klik dua kali Install_Take_Ownership.reg untuk menginstall ke registry. Pilih yes bila ada dialog yang muncul.
  3. Kemudian cari file di alamat: c:Windows\System32\en-US\shell32.dll.mui dan c:Windows \Branding\Basebrd\en-US\basebrd.dll.mui klik kanan  masing-masing file itu lalu pilih take ownership
  4. Kembali ke file extrak yang telah kita download cari folder Edited Files dan copy pastekan file shell32.dll.mui ke c:Windows\System32\en-US\ dan file basebrd.dll.mui ke folder c:Windows \Branding\Basebrd\en-US\ (bila gagal paste ubah dulu nama file yang asli sebelum di replace)
  5. Buka command prompt sebagai administrator caranya panggil menu search windows (shortcut : tombol windows + q) setelah tampil cmd klik kanan run as administrator. Setelah command prompt terbuka ketikkan mcbuilder
  6. Tunggu sampai proses selesai dan restart ulang 
  7. Setelah masuk windows coba lihat tampilan destop, watermark sudah hilang
logoblog

Tidak ada komentar:

Posting Komentar